OSMOREGULASI
A. Pengertian
Osmoregulasi merupakan proses untuk menjaga keseimbangan antara jumlah air dan zat terlarut yang ada dalam tubuh hewan
B. Fungsi Proses Osmoregulasi bagi Hewan
- Isotonis adalah dua macam larutan yang mempunyai tekanan osmotik sama (isoosmotik)
- Pada kondisi Osmoregulasi: isotonis adalah tekanan osmotik dua macam cairan misal: tekanan osmotik antara cairan tubuh dan air laut (lingkungan hidup hewan)
Tekanan Osmotik tinggi maka larutan konsentarsi osmotic juga tinggi
Larutan Hiperosmotik merupakan suatu larutan yang mempunyai konsentrasi osmotik lebih tinggi dari pada larutan yang lain sedangkan Larutan Hipoosmotik larutan yang memiliki konsentrasi osmotik lebih rendah daripada larutan lainnya.
C. Konsep Tonisitas Larutan
Tonisitas merupakan suatu tanggapan suatu sel apabila sel tersebut ditempatkan dalam larutan yang berbeda. penentuan sifat suatu larutan ditentukan oleh tanggapan yang dihasilkan
oleh sel yang terdiri dari :
aquades bersifat hipotonik
larutan bersifat hipertonis
Perubahan tekanan osmotic berpengaruh terhadap perubahan arah aliran zat terlarut sehingga berdampak negatif terhadap fungsi dan struktur sel kemudian hewan harus melakukan osmoregulasi agar cairan di dalam tubuhnya tetap dalam keadaan homeostatis osmotik
D. Kriteria Hewan dalam Osmoregulasi
Hewan Osmoregulator
Hewan Osmokonformer
perubahan lingkungan terlalu besar mengakibatkan hewan dapat bertahan hidup atau hewan yang tidak bisa bertahan(mati). Mekanisme Osmoregulasi setiap hewan berbeda-beda dengan variasi yang sangat luas tergantung kemampuan dan jenis organ tubuh hewan dan kondisi lingkungan hewan
E. Cara Hewan Melakukan Pengaturan Konsentrasi Ion
v Konsentrasi ion yang tidak diatur dengan cara khusus terjadi melalui :
permukaan tubuh
insang
makanan yang ditelan
menghasilkan zat sisa (misalnya urin)
v Osmoregulasi hewan vertebrata laut dibagi dua kelompok:
1. Kelompok Konformer Osmotik dan Ionik
2. Kelompok Regulator Osmotik dan Ionik
· Mekanisme Osmoregulasi Vertebrata Laut
Diperlukan mekanisme adaptasi untuk menghindari kehilangan air dari tubuhnya
fungsi Sel Khlorid: mengeluarkan NaCl dari plasma ke air laut secara aktif
· Mekanisme Antisipasi Kelebihan atau Kekurangan Ion transpor aktif, difusi
v Osmoregulasi pada Hewan di Lingkungan Payau
HewanAkuatik tidak selamanya menetap di habitat yang tetap (air laut atau air tawar) saat tertentu masuk ke daerah payau
v Osmoregulasi pada Hewan di Lingkungan Darat
o Keuntungan
Ø Hewan yang berhasil hidup di darat
Ø Mudah memperoleh oksigen
o Kerugian
Ø Masalah keseimbangan air dan ion
Ø Mudah terancam dehidrasi
· Kehilangan air dari tubuh pada hewan darat dipengaruhi oleh :
Kandungan uap air di atmosfer
Tekanan barometric
Gerakan udara
Luas permukaan penguapan
Suhu
Vertebrata yang berhasil berkembang di lingkungan darat memperoleh air dari air minum dan makanan dan untuk menghemat air vertebrata melakukan berbagai cara yang cukup bervariasi
v Cara Mengatasi Tidak Banyak Kehilangan Air
memiliki kulit yang kering dan bersisik
menghasilkan feses kering
menghasilkan mereabsorbsi urin encer yang di kandung kemih asam urat